Berita

Implementasi NLE, Bea Cukai Belawan Lakukan Peninjauan Lokasi Alat Pemindai Peti Kemas

Implementasi NLE, Bea Cukai Belawan Lakukan Peninjauan Lokasi Alat Pemindai Peti Kemas Bea Cukai Belawan turut mendukung inisiatif National Logistics Ecosystem (NLE)! Senin (19/08), tim Bea Cukai Belawan melakukan peninjauan lapangan di PT Belawan New Container Terminal (BNCT) sebagai langkah awal untuk pemasangan alat pemindai peti kemas terbaru. Alat ini diharapkan dapat mempercepat proses pemeriksaan …

Implementasi NLE, Bea Cukai Belawan Lakukan Peninjauan Lokasi Alat Pemindai Peti Kemas Read More »

Kunjungan Danyonmarhanlan I Belawan

Bea Cukai Belawan Jalin Sinergi Bersama Yonmarhanlan I Belawan Demi Optimalkan Pengawasan Peredaran Barang Ilegal Belawan, 14 Agustus 2024 – Komandan Batalyon Marinir Pertahanan dan Pangkalan I Belawan (Yonmarhanlan I Belawan), Mayor Marinir Remon Dabukke, melaksanakan kunjungan kerja ke Kantor Bea Cukai Belawan. Kunjungan ini disambut hangat oleh Kepala Kantor Bea Cukai Belawan, Ahmad Luthfi. …

Kunjungan Danyonmarhanlan I Belawan Read More »

Kedatangan Kapal Wisata MV. National Geographic Orion

Kedatangan Kapal Wisata MV. National Geographic Orion Bea Cukai Belawan menyambut kedatangan MV National Geographic Orion yang singgah di Sumatera Utara. Dengan penuh komitmen, Bea Cukai Belawan memastikan kelancaran dan kenyamanan setiap penumpang melalui pengawasan yang ketat namun efisien. Legalitas terjamin, kenyamanan tetap diutamakan! 🌊⚓

Bea Cukai Terima Kunjungan Imigrasi Belawan Bahas Upaya Peningkatan Pengawasan Laut

Bea Cukai Terima Kunjungan Imigrasi Belawan Bahas Upaya Peningkatan Pengawasan Laut Belawan, 06 Agustus 2024 – Kepala Kantor Bea Cukai Belawan, Ahmad Luthfi, menerima kunjungan Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belawan, Andriw Guntur pada Selasa (06/08). Kunjungan tersebut merupakan upaya penguatan koordinasi yang dilakukan Imigrasi dengan Bea Cukai. Dalam kunjungan tersebut, Andriw mengungkapkan tujuannya …

Bea Cukai Terima Kunjungan Imigrasi Belawan Bahas Upaya Peningkatan Pengawasan Laut Read More »

Apel Rutin & Dialog Kinerja Organisasi Bulan Juli 2024

Apel Rutin dan DKO Bulan Juli 2024 alo Sahabat Bea Cukai Belawan! Salam Saroha! Hari ini, Bea Cukai Belawan Kembali mengadakan apel bulanan yang diikuti oleh seluruh pejabat dan pegawai. Dalam kegiatan apel kali ini juga dilakukan penyerahan penghargaan kepada pegawai terbaik triwulan I-III tahun 2024. Selain kegiatan apel, Bea Cukai Belawan juga menyelenggarakan rapat …

Apel Rutin & Dialog Kinerja Organisasi Bulan Juli 2024 Read More »

Belawan Customs and Stakeholders Intimacy Time: Tingkatkan Efisiensi dan Efektivitas Pelayanan

Belawan Customs and Stakeholders Intimacy Time: Tingkatkan Efisiensi dan Efektivitas Pelayanan Belawan, 01 Agustus 2024 – Jalin intimasi dengan pengguna jasa, Bea Cukai Belawan menyelenggarakan kegiatan coffee morning bertajuk Belawan Customs and Stakeholders Intimacy Time. Kegiatan yang berlangsung pada Kamis (01/08) tersebut membahas terkait sosialisasi restitusi di bidang kepabeanan dan cukai, serta evaluasi hasil survei …

Belawan Customs and Stakeholders Intimacy Time: Tingkatkan Efisiensi dan Efektivitas Pelayanan Read More »

Penandatanganan Nota Kesepahamanan dan SOP Bersama SSm Ekspor

Penandatanganan Nota Kesepahamanan dan SOP Bersama SSm Ekspor Belawan (30/05/2024) – Bea Cukai Belawan bersama Layanan National Single Window (LNSW) mengadakan rangkaian kegiatan sosialisasi dan asistensi Implementasi SSm Quarantine & Customs Generasi 2 (SSm QC Gen 2) dan SSm Ekspor untuk meningkatkan efisiensi dan integrasi sistem karantina dan kepabeanan di Indonesia. Kegiatan ini dihadiri oleh …

Penandatanganan Nota Kesepahamanan dan SOP Bersama SSm Ekspor Read More »

Bea Cukai Belawan Laksanakan Apel Dengan Nuansa Kartini

Bea Cukai Belawan Laksanakan Apel Dengan Nuansa Kartini Belawan (25/04/2024) – Bea Cukai Belawan mengadakan Apel Rutin yang sangat istimewa pada hari Kamis 25 April, di Lapangan Utama Bea Cukai Belawan yang dipimpin Ahmad Luthfi Kepala KPPBC TMP Belawan. Istimewa, karena dalam apel ini semua perangkat apel adalah pegawai wanita. Hal ini sebagai bentuk penghormatan …

Bea Cukai Belawan Laksanakan Apel Dengan Nuansa Kartini Read More »

Uji Coba One Gate TPFT Graha Segara

Uji Coba One Gate TPFT Graha Segara Belawan (04/04/2024) – Bea Cukai Belawan aktif terlibat dalam pelaksanaan uji coba One Gate di Tempat Pemeriksaan Fisik Terpadu (TPFT) Graha Segara. Langkah ini merupakan respons terhadap rekomendasi dari Stranas PK, yang menyoroti pentingnya penyatuan sistem kontrol di Pelabuhan Belawan. Kegiatan dimulai dengan rapat pembahasan mengenai perluasan gate …

Uji Coba One Gate TPFT Graha Segara Read More »